mempercepat index google menggunakan verifiedfile

Google merupakan search engine yang populer di indonesia bahkan mungkin di dunia,maka dari itu banyak sekali tips SEO agar blog atau postingan cepat di index oleh google.Beberapa waktu yang lalu,saya sempat blogwalking dan menemukan artikel yang lumayan bagus,isinya menceritakan bagaimana si empu pemilik blog memiliki pengalaman dengan index google.Berdasarkan pengalaman orang tersebut,diceritakan bahwa blog yang memiliki domain gratisan seperti blogger atau wordpress,akan cukup lama di index oleh google.Berbanding terbalik jika menggunakan domain yang sudah berbayar.Jika menggunakan domain berbayar,dalam tempo 1x24 jam postingan dari blog akan langsung terindex google.

Bila menggunakan domain gratisan,berdasaran pengalaman saya.Membutuhkan waktu sekitar 2 atau 3 hari bahkan seminggu untuk di index google.Namun itu bisa di percepat dengan mengoptimasi pengindexan google.

Mempercepat index google menggunakan verifiedfile.Saya membuat artikel ini,untuk berbagi pengalaman mengenai cara apa saja yang bisa mempercepat index google.Caranya sangatlah mudah,silahkan buka halaman Verifiedfile.Kemudian akan muncul tampilan seperti dibawah ini.


Setelah muncul tampilan seperti di atas,masukan alamat domain blog anda.Centang pada pilihan new browser.Max popups dan Max Url,bisa anda ubah.Bila koneksi internet anda bagus,silahkan pilihi 50 dan 1600,untuk max popups dan max url.Jangan lupa,turn off kan dulu pop up blocker di browser anda.Kemudian klik submit.

Akan terbuka browser baru selama beberapa waktu,biarkan jangan di close dan tunggu hingga prosesnya selesai.Sekarang,blog anda di telah ditautkan ke 1600 url lain.Dan pengindexan blog anda oleh google,akan menjadi lebih cepat.

Semoga artikel mempercepat index google menggunakan verifiedfile ini bisa membantu anda dalam melakukan blogging dan pengoptimalan SEO.Jangan lupa dicoba dan berkomentar kawan.



Artikel Terkait: